Integrasi Tata Ruang Dan Pertanahan Untuk Mengatasi Pencemaran Udara Menuju Pembangunan Berkelanjutan

Authors

  • Maryanti Pramono Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Tangerang

Keywords:

Ruang, Pertanahan, Pencemaran udara

Abstract

Pencemaran udara yang terjadi di wilayah Indonesia saat ini menjadi permasalahan besar karena berdampak terhadap bumi sebagai planet kita tempati sekarang yang akan menghambat tujuan pembangunan berkelanjutan. Variabel yang diteliti terkait dengan tata ruang, pertanahan dan pencemaran udara. Penelitian ini menggunakan metode studi kepustakaan dan data diambil dari studi literatur dan analisis data dijabarkan secara deskriftif. Belum terintegrasinya tata ruang dan pertanahan yang dapat menyebabkan permasalahan pencemaran udara dapat diharmonisasikan dengan pengendalian pemanfaatan ruang yang didalamnya perlu ada kebijakan insentif dan disinsentif. Bentuk dari kebijakan insentif dan disinsentif dikuatkan dengan Surat Keputusan Kepala Daerah mengenai kebijakan Insentif/Disinsentif dengan lampiran Peta dan Daftar Persyaratan atau ketentuan insentif/disinsentif serta Batas waktu masa berlaku Zona Insentif/Disinsentif yang ditetapkan.

Kata Kunci: Ruang, Pertanahan, Pencemaran udara

Air pollution that occurs in Indonesia is currently a big problem because it has an impact on the earth as the planet we live on now which will hinder sustainable development goals. The variables studied are related to spatial planning, land and air pollution. This research uses a literature study method and data is taken from literature studies and data analysis is described descriptively. The lack of integration of spatial and land planning which can cause air pollution problems can be harmonized by controlling the use of space in which there needs to be incentive and disincentive policies. The form of incentive and disincentive policies is strengthened by the Regional Head's Decree regarding Incentive/Disincentive policies with an attached Map and List of Requirements or conditions for incentives/disincentives as well as the specified Incentive/Disincentive Zone validity period.

Keywords: Sptial, Land, Air Pollution

Downloads

Published

2023-11-14